Ada Apa Dalam Branding: Nama
Jika kamu ingin membangun sebuah usaha, hal pertama yang harus kamu pikirkan adalah nama. Merk atau nama usaha bukan hanya sekedar nama sebuah produk, tapi harus mewakili kesan, kualitas atau manfaat dari sebuah produk. Lalu, apa sih pentingnya nama dalam sebuah bisnis?
Belum ada komentar.
Tambahkan komentar